Strategi
Efisien : Menggunakan single database design yang memerlukan perangkat keras dan server yang lebih sedikit, yang pada akhirnya mengurangi ke-kompleks-an sistem dan pemeliharaan jangka panjang.
Mudah digunakan : Solusi yang kami berikan menawarkan penggunaan yang sangat mudah bagi penggunanya, yang berujung pada kecepatan pemakaian dan memberikan pelayanan yang lebih baik kepada pasien.
Satu vendor untuk semua kebutuhan yang terintegrasi : Kami menawarkan solusi total bagi kebutuhan operasional rumah sakit yang di mulai dari front office sampai dengan back office, dengan solusi total ini akan mengurangi ketidakefisiensi dan kompleksitas system yang sering ditemui dalam solusi multi-vendor.
Menggunakan solusi dari Oracle Techonolgy dan Architecture : Yang sudah terbukti kehandalannya. Sistem yang kami design adalah sistem yang benar-benar terintegrasi yang memiliki fitur : tanpa data konflik atau redundant data; dengan menggunakan konsep single pasien index yang dapat diakses dari semua aplikasi/modul system kami mulai dari awal sampai akhir proses. Dengan design antarmuka pengguna (GUI) yang kami rancang sedemikian rupa sehingga sangat mudah untuk dimengerti dan digunakan oleh para pengguna.
Support 24/7 : Kami sangat menyadari bahwa kegiatan suatu rumah sakit adalah 24 jam sehari dan 7 hari seminggu. Untuk memberikan pelayanan terbaik bagi para pengguna kami, maka kami juga memberikan support 24/7 kepada para pengguna sistem kami.